Selasa, 13 Mei 2008

Cara Mencari Source Code

Wednesday, August 30, 2006 [30.8.06] © Desain Blog

Apa boleh bikin, banyak permintaan tertuju kepada kami untuk memperlihatkan source code format penulisan (CSS) blog ini. Kami memang sengaja tak menampilkannya di sini sebab kode tersebut bisa dilihat oleh siapapun. Tak terkecuali Anda.

Anda bisa dengan mudah membuka skrip HTML situs ini lewat menu [View] [View Source] di browser Anda. Selainnya, tekan [Ctrl] + [F] dan carilah dengan kata kunci .css. Anda dapat melihat hasilnya pada gambar berikut
CSS desainblog

Nah, kini Anda tinggal menyalin alamat URL di belakang href=" dan bukalah dalam web browser. Selanjutnya, salin isi CSS tersebut dan pelajarilah. Mudah, bukan?

Ingat, jika Anda menyalin isi CSS, cantumkan kreditasi pembuat CSS.

Tidak ada komentar:

Pemeriksaan RAPIT-TEST COVID-19

Pemeriksaan RAPIT-TEST COVID-19 Mohon edukasi kepada masyarakat terkait pemeriksaan RAPID-TEST sebagai berikut : 1) Rapid-test bukan...